Sosialisasi dan Internalisasi Panduan Operasional AMPD Banjir
Heri Purwantara 24 Oktober 2025 18:52:56 WIB
Sabtu, 11 Oktober 2025
Pemerintah Kalurahan Sriharjo bekerja sama dengan BPBD Kabupaten Bantul dan World Food Programme (WFP) melakukan Sosialisasi dan Internalisasi Panduan Operasional AMPD Banjir. Kegiatan ini dilaksanakan di Pendopo Lembah Sorory, Pelemadu dengan diikuti oleh pamong dan Relawan Forum Pengurangan Resiko Bencana (FPRB) Kalurahan Sriharjo.
Komentar atas Sosialisasi dan Internalisasi Panduan Operasional AMPD Banjir
Formulir Penulisan Komentar
Profil Kalurahan Sriharjo
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peduli Kelestarian Alam, Warga dan Akademisi Gelar Aksi Lingkungan Ditepian Sungai Oya
- Kalurahan Sriharjo ditunjuk sebagai salah satu dari tiga kalurahan di Kabupaten Bantul untuk menan
- Soft Opening Angkringan & Coffee Mataraman
- Apel Linmas Kalurahan Sriharjo untuk menghadapi Libur Nataru Tahun 2025
- Musyawarah Kalurahan Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Kalurahan Sriharjo Tahun 2026
- Pengajian Rutin Majelis Ahad Wage Pimpinan Ranting Muslimat Ranting Sriharjo
- Bimbingan Teknis Pelestarian dan Pengawasan Keanekaragaman Ikan Endemik dan Lokal
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
















