Kunjungan DPRD DIY

Muh Nur Kholis 07 Desember 2018 23:30:01 WIB

Ketua DPRD DIY, Bapak Youke Samawi mengunjungi Desa Sriharjo pada hari Jum'at, 7 Desember 2018. Beliau meninjau langsung lokasi rawan abrasi di sekitar bantaran sungai oya untuk menegecek langsung lokasi dan mendengarkan keluhan masyarakat. Subandi Ketua RT 6 Wunut mengatakan mulai bulan November kemarin warga sudah kembali mencemaskan apabila terjadi banjir seperti tahun lalu dan pinggiran sungai oya perlu segera ditangani karena puluhan rumah warga terancam abrasi sungai oya yang tidak dapat dikendalikan.

Komentar atas Kunjungan DPRD DIY

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

SOMORATRI SRIHARJO

Profil Kalurahan Sriharjo

Pengumuman

SUGENG RAWUH WONTEN ING KALURAHAN SRIHARJO

Kalender

Komentar Terkini

Media Sosial

TwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License