PEMBUKAAN CABOR VOLI KALURAHAN SRIHARJO
Heri Purwantara 02 Oktober 2024 07:15:33 WIB
Sriharjo, Imogiri - Jumat, 9 Agustus 2024 Pemerintahan Kalurahan Sriharjo telah melakukan Pembukaan Cabor Voli. Kegiatan Cabor Voli ini dilakukan dalam rangka menyemarakkan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke - 79.
Kegiatan yang dilakukan di Mojohuro ini dihadiri oleh Lurah Kalurahan Sriharjo beserta Pamong Kalurahan, dan masyarakat setempat yang ikut serta dalam kegiatan Cabor Voli. Kegiatan ini merupakan pembukaan lomba voli bola plastik tarkam yang akan diikuti oleh masyarakat setempat.
Cabor Voli sendiri merupakan olahraga yang dimainkan oleh dua tim dalam satu lapangan yang dipisahkan oleh sebuah net. Dalam pelaksanaannya, masyarakat mengikuti kegiatan pembukaan Cabor Voli ini dengan teratur dan penuh antusias.
Dengan adanya kegiatan Cabor Voli nantinya, diharapkan dapat meningkatkan tali silaturahmi dan kebersamaan antara masyarakat. Adanya kegiatan ini juga dapat melatih dan meningkatkan kekompakan dalam kerja sama tim.
Komentar atas PEMBUKAAN CABOR VOLI KALURAHAN SRIHARJO
Formulir Penulisan Komentar
SOMORATRI SRIHARJO
Profil Kalurahan Sriharjo
Pengumuman
Kalender
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Pelatihan Pengelolaan Sampah di Padukuhan Wunut
- KUNJUNGAN KAPANEWON LENDAH KE SRIHARJO
- Pinuwunan "Munggah Molo" Lumbung Mataraman Demen Jati Sriharjo
- Sosialisasi Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Bantul tahun 2024 Kalurahan Sriharjo
- PEMBAGIAN BANSOS BERAS KALURAHAN SRIHARJO
- PEMBUKAAN CULINARY FEST DALAM RANGKA HARI JADI SRIHARJO KE 76
- KUNJUNGAN OLEH PEMDA PACITAN DI KALURAHAN SRIHARJO
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License